Sido Panen, Rahasia Keberhasilan Demplot CSR Sido Muncul




Selasa, 31 Agustus 2021

Karanganyar, Jawa Tengah -  Program CSR Sido Muncul dibidang pemberdayaan petani lokal masih dilakukan di sejumlah daerah di Jawa Tengah. Masih fokus pada peningkatan kualitas dan kuantitas tanaman padi sebagai komoditi utama pertanian Indonesia, Sido Muncul memberikan yang terbaik untuk keberhasilan program CSR tersebut. Seperti yang baru - baru ini sudah terlihat hasilnya, salah satu demplot yang terletak di Desa Kaling Kecamatan Tasikmadu, Kabupaten Karanganyar sudah selesai dipanen. Lalu bagaiman dengan hasilnya?

Demplot milik salah satu warga Desa Kaling tersebut ditanami menggunakan bibit padi Galur RG01C dengan sistem tanam Legowo jarak tanam 2.5 x 2.5 m. Dengan menggunakan produk baru dari PT Sido Muncul Pupuk Nusantara yaitu Sido Panen Pupuk Organik Cair, dari hasil pengamatan generatif pada saat panen, disimpulkan bahwa penggunaan POC Sido Panen dapat meningkatkan hasil sampai lebih dari 50% dibandingkan dengan penggunaan pupuk konvensional. Sido Panen memilki produktivitas sebesar 7.968 ton/Ha, sedangkan pupuk konvensional sebesar 5.112 ton/Ha.





PT. SIDO MUNCUL PUPUK NUSANTARA
 
Technical Support / Order
Tel. (Hunting) +62 298 525 581
Fax +62 298 520 0000
 
Email : cs@sidomunculpupuknusantara.com
Email : cs.smpn@gmail.com
 
Work Days : Monday - Friday
08.00AM - 04.00PM

Kunjungan hari ini : 10
Total pengunjung : 358777
Hits hari ini : 10
Total Hits : 756891
Pengunjung Online: 1